Rapat Pleno Terbuka Kecamatan Pebayuran Dalam Persiapan Pemilu 2024

Header Menu

Advertisement

Rapat Pleno Terbuka Kecamatan Pebayuran Dalam Persiapan Pemilu 2024

Redaksi
Rabu, September 11, 2024

 Rapat Pleno Terbuka Kecamatan Pebayuran Dalam Persiapan Pemilu 2024 



BAROMETERMAS.COM. BEKASI, -  Dalam rangka persiapan pelaksanaan pilkada dan pilgub pemilihan kepala daerah serentak tahun 2024 PPK kecamatan pebayuran , menggelar rapat koordinasi pada hari, Rabu (11 /09 /2024)



 Dalam rapat tersebut dihadiri oleh Camat Pebayuran Kapolsek dan Danramil Pebayuran tokoh masyarakat panwaslu kecamatan , PPS dan dari Papol , rapat bertujuan untuk membahas kerja persiapan pelaksanaan hasil pleno Daftar Pemilihan Hasil Sementara Pemutakhiran DPSHP serta kegiatan kirab maskot dalam rangka sosialisasi pilkada , semua pihak yang terlibat dalam penyelenggara berkomitmen untuk menyukseskan pesta demokrasi dengan aman lancar dan demokratis . Rabu 11 Sep 2024 . 



Sementara itu ketua PPK Kecamatan M. Revi Destiansyah mengatakan penyelenggara pemilu di tahun 2024 ini di wilayah Kec Pebayuran mengajak seluruh stakeholder agar bisa menciptakan situasi pilkada 2024 agar kondusif aman dan tentram dan kami berharap kepada semua pihak mari bersama untuk memantau menjaga supaya kondusifitas pelaksanaan pilkada dan pilgub ini agar sesuai dengan apa yang kita harapkan bersama.




Pilkada dan pilgub damai , aman dan kondusif baik kami penyelenggara ataupun pemilihan , dan hasil rapat keseluruhan se-kecamatan Pebayuran jumlah hak pilih , Laki - laki 38.637 ribu hak pilih dan Perempuan , 38.020 ribu hak lilih, dengan total keseluruhan , 76.657 ribu hak pilih , dan dengan jumlah Tempat Pemungutan Suara ( TPS ) Se-kecamatan Pebayuran total sebanyak 163 TPS , dan kami berharap semoga pemilu di 2024 aman kondusif itu harapan kami , " Bebernya. 


( Dian Barometer )